Tag: Indonesia

  • Sat Intelkam Polres Kuansing Laksanakan Cooling System Pasca Pilkada Serentak 2024

    Sat Intelkam Polres Kuansing Laksanakan Cooling System Pasca Pilkada Serentak 2024

    KUANTANSINGINGI (Matariaubertuah.com),– Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) pasca pemungutan dan penghitungan suara Pilkada Serentak 2024, Satuan Intelkam (Sat Intelkam) Polres Kuantan Singingi (Kuansing) melaksanakan kegiatan Cooling System pada Rabu (1/1/2025). Kegiatan ini bertujuan untuk mengantisipasi potensi gangguan dan memastikan suasana tetap kondusif di wilayah hukum Polres Kuansing. Pelaksanaan kegiatan berlangsung mulai…

  • Proyek DAK Fisik 2024 di Rokan Hilir Belum Tuntas, Kadisdikbud Klaim Tinggal Finishing

    Proyek DAK Fisik 2024 di Rokan Hilir Belum Tuntas, Kadisdikbud Klaim Tinggal Finishing

    BAGANSIAPIAPI (Matariaubertuah.com),– Pekerjaan Dana Alokasi Khusus (DAK) Fisik Tahun Anggaran 2024 di Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Kabupaten Rokan Hilir kembali menjadi sorotan. Meski dana telah dicairkan sepenuhnya, sejumlah proyek dilaporkan belum selesai sesuai target waktu. Kepala Disdikbud Rokan Hilir, Asril Arief, S.Sos., M.Si., menyatakan bahwa sebagian besar pekerjaan DAK Fisik hanya tinggal tahap penyelesaian…

  • Polres Rokan Hulu Tangkap Pelaku Kekerasan Terhadap Anak di Bawah Umur

    Polres Rokan Hulu Tangkap Pelaku Kekerasan Terhadap Anak di Bawah Umur

    ROKAN HULU – Polres Rokan Hulu mengamankan seorang remaja berinisial AW (16), terduga pelaku kekerasan terhadap Muhammad Khoir (15), di Desa Rambah Tengah Hilir, Kecamatan Rambah. Penangkapan dilakukan pada Selasa (31/12/2024) setelah serangkaian penyelidikan intensif. Insiden ini terjadi pada Sabtu (28/12/2024) malam. Korban yang sedang dibonceng rekannya, Andre, mendadak diserang oleh pelaku yang memukul kepala…

  • Lapas Pekanbaru Berikan Perlengkapan Mandi untuk Warga Binaan

    Lapas Pekanbaru Berikan Perlengkapan Mandi untuk Warga Binaan

    PEKANBARU (Matariaubertuah.com),– Sebagai bagian dari upaya memenuhi kebutuhan dasar dan menjaga kesehatan warga binaan, Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Pekanbaru membagikan perlengkapan mandi secara gratis kepada seluruh warga binaan pada Kamis (02/01/2025). Kegiatan ini meliputi pembagian sabun, sampo, pasta gigi, sikat gigi, dan gayung yang diserahkan kepada setiap warga binaan. Program ini bertujuan untuk mendukung…

  • Pj. Bupati Kampar Tutup Secara Resmi Festival Danau Rusa 2024

    Pj. Bupati Kampar Tutup Secara Resmi Festival Danau Rusa 2024

    XIII Koto Kampar (Matariaubertuah.com),- Pj. Bupati Bupati Kampar Hambali, SE, MM secara resmi menutup rangkaian acara Festival Danau Rusa Tahun 2024 di area event, tepat di malam pergantian tahun 2024, Rabu (31/12). Acara yang berlangsung Selama 2 (dua) hari ini telah menampilkan beragam kegiatan dari berbagai perlombaan dan permainan hingga tampilan-tampilan berbagai acara seni budaya…

  • Ro-Ro Dumai-Rupat Layani 14 Trip Per Hari Selama Libur Nataru 2025

    Ro-Ro Dumai-Rupat Layani 14 Trip Per Hari Selama Libur Nataru 2025

    Dumai (Matariaubertuah.com),– Dalam rangka mendukung kelancaran transportasi selama libur Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2025, Dinas Perhubungan Riau melalui Unit Pelaksana Teknis Pengelolaan Perhubungan (UPT PP) Wilayah I Kota Dumai menambah frekuensi layanan kapal Ro-Ro Dumai-Rupat. Kepala Dinas Perhubungan Riau, Andi Yanto, melalui Kepala Seksi Operasional UPT Wilayah I, Riki Arianda, menyampaikan bahwa jam operasional…

  • Jokowi Among OCCRP’s Most Corrupt Leaders Nominees: Projo Defends the President

    Jokowi Among OCCRP’s Most Corrupt Leaders Nominees: Projo Defends the President

    Jakarta (Matariaubertuah.com),- January 1, 2025 — The Organized Crime and Corruption Reporting Project (OCCRP) recently released its annual list of the world’s most corrupt leaders, placing Indonesia’s President Joko Widodo (Jokowi) among the nominees. The report has sparked widespread debate, with Projo, a volunteer organization loyal to Jokowi, stepping in to defend the president’s reputation.…

  • Kecelakaan di Hang Tuah: Tiga Nyawa Melayang, Fakta Mengejutkan Terungkap

    Kecelakaan di Hang Tuah: Tiga Nyawa Melayang, Fakta Mengejutkan Terungkap

    Pekanbaru (Matariaubertuah.com),- 1 Januari 2025 — Sebuah kecelakaan maut terjadi di Jalan Hang Tuah Ujung, Kota Pekanbaru, pada Rabu pagi (1/1/2025). Kecelakaan tersebut melibatkan mobil Toyota Calya yang dikemudikan Antoni Romansyah (44) dan sepeda motor yang ditumpangi satu keluarga. Ketiga anggota keluarga tersebut meninggal dunia di lokasi kejadian. Kronologi Kejadian Kecelakaan terjadi sekitar pukul 06.30…

  • Polres Kuansing Laksanakan Pengecekan Kesehatan Pengendara Dalam Rangka Operasi Lilin LK 2024

    Polres Kuansing Laksanakan Pengecekan Kesehatan Pengendara Dalam Rangka Operasi Lilin LK 2024

    KUANTANSINGINGI (Matariaubertuah.com),– Dalam rangka menjaga keselamatan dan kenyamanan pengguna jalan selama libur Natal 2024 dan Tahun Baru 2025 (Nataru), Polres Kuantan Singingi (Kuansing) melaksanakan kegiatan pengecekan kesehatan pengendara di Pos Pelayanan (Pos Yan) Tugu Cerano, Kecamatan Kuantan Tengah. Kegiatan ini berlangsung pada Rabu (1/1/2025) pukul 14.00 WIB hingga selesai. Kegiatan ini bertujuan untuk memastikan para…

  • AKP Toni Resmi Jabat Kapolsek Tapung Hilir, Sertijab Digelar di Polres Kampar

    AKP Toni Resmi Jabat Kapolsek Tapung Hilir, Sertijab Digelar di Polres Kampar

    Kampar (Matariaubertuah.com),-Pergantian jabatan kembali berlangsung di lingkungan Polres Kampar. AKP Toni kini resmi menjabat sebagai Kapolsek Tapung Hilir, menggantikan AKP Jurfredi yang mendapat amanah baru sebagai Panit 2 Unit 1 Subdit 4 Ditreskrimum Polda Riau. Sebelumnya, AKP Toni dikenal sebagai KBO Resnarkoba Polres Kampar. Upacara serah terima jabatan (sertijab) digelar di halaman Mapolres Kampar pada…